Unduh Mantu
Alan & Fitri
MENUJU
Hari Bahagia
"Dan di antara ayat-ayat-Nya ialah Dia menciptakan untukmu istri-istri dari jenismu sendiri, supaya kamu merasa nyaman kepadanya, dan dijadikan-Nya di antaramu mawadah dan rahmah. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi kaum yang berpikir"
Ar-Rum:21
UNDUH MANTU
Sabtu, 20 September 2025
AssalamualaikumWr. Wb.
Dengan memohon Rahmat dan Ridho Allah SWT yang telah menciptakan makhluk-Nya secara berpasang-pasangan, Kami bermaksud mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk menghadiri acara pernikahan kami
&
Untuk mengikuti Sunnah Rasul-Mu dalam rangka membentuk keluarga yang sakinah, mawaddah,& warahmah. maka ijinkanlah kami menikahkannya.
Telah Dilangsungkan
Dikediaman Mempelai Wanita
Jl. Katibung Raya Rt/Rw 001/001 Desa Sukajaya Kec. Katibung Kab. Lampung Selatan (Kediaman Bpk. Yusman Efendi)
Sabtu, 20 September 2025
Pukul 09.00 WIB - Selesai
Kediaman Mempelai Pria
Jl. Lintas Sumatra Rt/tw 002/002 Desa Campang Tiga Kec. Sidomulyo Kab. Lampung Selatan (Kediaman Ibu Rohani)
moment
Tentang Kita
Tidak ada yang kebetulan di bumi-Nya Allah yang luas ini, semua sudah tersusun rapi oleh sang maha kuasa. Kita tidak bisa memilih dengan siapa kita jatuh cinta. Kami bertemu di bulan Januari 2025
Katanya cinta dapat tumbuh dengan kebersamaan dan seiring berjalannya waktu, kami semakin dekat. Memang tidak ada kata pacarana di antara kami, tapi kami memiliki komitmen yang harus selalu kami jaga, hingga akhirnya Allah mentakdirkan kita untuk selalu bersama.
Kehendaknya menentukan kami pada sebuah pertemuan yang tak pernah disangka, hingga akhirnya membawa kami pada sebuah ikatan suci yang dicintaiNya. Kami melangsungkan acara lamaran pada 10 Juli 2025
Percayalah, bukan karena bertemu lalu berjodoh, tapi karena berjodoh lah maka kami dipertemukan, kami memutuskan untuk mengikrarkan janji suci pernikahan kami di bulan September insyaAllah. Sebagaimana yang pernah dikatakan oleh saydina Ali bin Abi Thalib “apa yang menjadi takdirmu akan menemukan jalannya untuk menemukanmu”
Photo Gallery
GIVE A WISH
Doa Restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Namun jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi kado secara cashless atau mengirimkan ke lokasi mempelai.
Terima Kasih
Atas kehadiran dan Doa Restunya kami ucapkan terimakasih.
Kami Yang Berbahagia,
Alan & Fitri