WEDDING INVITATION
Abie & Tara
Kepada Yth: Bpk/Ibu/Saudara/I
Tamu Undangan
*) Mohon maaf apabila ada kesalahan penulisan nama/gelar
The Wedding of
" Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya diciptakan-Nya untukmu pasangan hidup dari jenismu sendiri supaya kamu dapat ketenangan hati dan dijadikannya kasih sayang di antara kamu. Sesungguhnya yang demikian menjadi tanda-tanda kebesaran-Nya bagi orang-orang yang berpikir. "
- Q.S. Ar-Rum: 21 -
Tanpa Mengurangi Rasa Hormat,
Kami Mengundang Bpk/Ibu/Saudara/I Serta Kerabat Sekalian Untuk Menghadiri Acara Pernikahan Kami.
Akad Nikah
Unduh Mantu
Akad Nikah
Minggu,
22 Juni 2025
Pukul :
08.00 WIB
Bertempat Di:
JL . M Yusuf RBR LK 1 RT003/RW000 Keteguhan, Teluk Betung Timur
Acara Resepsi
Minggu,
22 Juni 2025
Pukul : 10.00 WIB
s.d Selesai
Bertempat Di:
JL . M Yusuf RBR LK 1 RT003/RW000 Keteguhan, Teluk Betung Timur
Acara
Unduh Mantu
Minggu,
29 Juni 2025
Pukul : 10.00 WIB
s.d Selesai
Bertempat Di:
Jalan Raden imba Kesuma ratu Gg. melati 1 no 5 kec kemiling kel. Sumber rejo sejahtera
Our Moment
First Phase
Benar kata mereka, takdir memang menjadi alasan pertemuan. Sebuah percakapan singkat, yang berujung, "Ada cerita apa lagi?"
Second Phase
Seperti pecahan kaca, kami saling merangkai, menembus sekat hingga dekat
Third Phase
Percayalah, bukan karena bertemu lalu berjodoh tapi karna berjodohlah maka kita dipertemukan, kami memutuskan tuk mengikrarkan Janji suci pernikahan kami di tanggal 22 Juni 2025, insyaallah atas restu Allah dan orang tua. sebagaimana yang pernah dikatakan oleh saydina Ali Bin Abi Thalib “Apa yang menjadi takdirmu akan menemukan jalannya untuk menemukanmu.”
Fourth Phase
Ragu pernah jadi bayang, tapi keteduhan dan sandaran adalah penolong dalam genggaman
Final Phase
Kini kami adalah tuan dan puan dengan sisi ego dan kosong yang bertapak di atas permulaan menuju tujuan. Bersama, kami berlayar
Beri Doa & Ucapan Terbaikmu
Untuk Kedua Mempelai
Tinggalkan kami doa terbaik anda untuk momen bahagia kami
Hope to see you soon, Stay safe and healthy!
Hadiah Spesial
Kehadiran Anda merupakan sebuah do'a serta rasa syukur bagi kami, namun jika memberi adalah bentuk Do'a & cinta kasih bagi Anda, Anda dapat memberi kado secara cashless dan kami akan senang hati menerimanya dan tentu semakin melengkapi kebahagiaan kami.
Atas Kehadiran & Doa Restunya
Sampai Jumpa di Hari Bahagia Kami,